Jumat, 31 Oktober 2014

Perbedaan Jaringan Komputer dan Internet

Jaringan Komputer adalah sekumpulan komputer,printer,dan peralatan lainya yang terhubung dan memiliki tujuan yaitu berbagi Resource (sumber daya) sedangkan yang dimaksud dengan Internet(International Network) adalah jaringan komputer yang bisa dikategorikan sebagai WAN, menghubungkan berjuta komputer diseluruh dunia, tanpa batas negara.Jaringan internet bisa dilakukan dengan cara adanya koneksi internet/ISP dan jubga mempergunakan protokol TCP/IP.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar